Belanja di App banyak untungnya:

Hasil Pencarian Jantung Pisang Besar Buah

Maaf, barangnya tidak ketemu

Coba cek lagi kata pencarianmu.

KOMPAS.com – Buah duwet atau jamblang merupakan salah satu jenis buah tropika yang memiliki banyak sekali khasiat untuk kesehatan tubuh.

Menurut peneliti dari Pusat Kajian Hortikultura Tropika Institut Pertanian Bogor (IPB) bernama Sobir, buah duwet diketahui punya banyak kandungan nutrisi yang berkhasiat baik untuk tubuh.

“Paling banyak diketahui punya efek hypoglikemik (baik buah maupun biji). Sebagai buah banyak mengandung vitamin, mineral, dan antioksidan,” jelas Sobir pada Kompas.com, Kamis (24/6/2021).

Baca juga: Apa Itu Buah Jamblang? Buah Langka Masih Satu Keluarga dengan Jambu

Dikutip dari buku “Sehat Alami dengan Herbal: 250 Tanaman Herbal Berkhasiat Obat + 60 Resep Menu Kesehatan” (2014) karya Pusat Studi Biofarmaka LPPM IPB & Gagas Ulung terbitan PT. Gramedia Pustaka Utama, buah duwet memiliki banyak kandungan nutrisi yang cukup penting dan bermanfaat.

Di antaranya adalah antosianin, asam elagat, quercetin, rutin, carotenoid, glukosida, kanferol, miresetin, alkaloid, dan jambosina.

Tak itu saja, duwet juga kaya akan vitamin C, protein dan kalsium, garam mineral, dan polifenol yang sangat tinggi.

Ilustrasi buah duwet/jamblang beserta daunnya yang berkhasiat untuk kesehatan.

Dikutip dari buku "Fakta Ilmiah Buah dan Sayur" (2013) karya dr. Setiawan Dalimartha dan dr. Felix Adrian teritan Penebar+, daging buah duwet juga berkhasiat untuk melumas organ paru, meredakan batuk, hingga peluruh kecing (diuretik).

Termasuk juga meluruhkan kentut (karminatif), memperbaiki gangguan pencernaan, merangsang keluarnya air liur, dan menurunkan kadar glukosa darah (hipoglikemik) untuk penyakit diabetes.

Daging buahnya bisa digunakan untuk membantu pengobatan diabetes melitusm batuk kronis, sesak napas (asma), batuk rejan, batuk pada TB paru yang disertai nyeri dada, nyeri lambung, dan diare.

Dikutip dari India.com, berikut ini beberapa khasiat buah duwet untuk tubuh:

Baca juga: Ciri Buah Jamblang dan Lokasi Tumbuhnya, Kian Sulit Ditemui

1. Meningkatkan hemoglobin

Buah duwet memiliki kandungan vitamin C dan zat besi yang sangat tinggi, sehingga bisa meningkatkan hemoglobin dalam darah.

Hemoglobin yang tinggi artinya, darah akan bisa membawa lebih banyak oksigen ke organ-organ tubuh dan menjagamu tetap sehat.

2. Membantu menangani jerawat

Buah duwet juga bisa menjaga kulitmu bebas jerawat, segar, dan juga bersih.

3. Menjaga kesehatan kulit dan mata

Selain zat besi dan vitamin C, buah duwet juga mengandung vitamin A yang bisa membantu menjaga kesehatan kulit dan mata.

Baca juga: Bagaimana Rasa Buah Duwet atau Jamblang yang Kian Langka?

Jantung Pisang yang kalau di jawa sering disebut dengan tuntut gedang atau ontong gedang, banyak dipakai ibu-ibu sebagai salah bahan masakan berupa sayur jantung pisang yang cukup lezat dan enak.  Penulis sendiri sangat menyukai masakan dari jantung pisang ini.  Jantung pisang juga banyak dijual dipasar tradisional dengan harga yang cukup murah.  Jantung Pisang ini adalah bunga majemuk bakal buah pisang yang warnanya kemerahan dan biasanya dipangkas oleh pemilik pisang supaya pisangnya besar.

Kandungan gizi pada jantung pisang cukup tinggi dan menurut penelitian yang telah dilakukan, setiap 25 gram jantung pisang mengandung 31 kkal kalori, 1,2 gram senyawa protein, 0,3 gram lemak dan 7,1 gram zat karbohidrat. Selain itu, jantung pisang juga mengandung vitamin A, vitamin B1, vitamin C dan juga mineral penting seperti fosfor, kalsium serta Fe/Zat besi.

Cocok Untuk Program Diet Kalau anda sedang diet, maka Jantung pisang sangat baik dikonsumsi mereka yang sedang menjalankan program diet rendah lemak sebab salah satu keunggulan dari makanan jantung pisang  adalah memberi efek kenyang yang lebih lama dibandingkan nasi dan makanan lainnya. Selain itu, jantung pisang juga mengandung fiber yang tinggi sehingga berkhasiat melancarkan pencernaan dan menyehatkan perut Anda. Selain itu, diketahui bahwa jantung pisang sangat baik bagi penderita diabetes karena indeks glemiknya (GI) tergolong rendah. Melancarkan darahcegah stroke dan jantung Khasiat jantung pisang lainnya adalah untuk menghindari serangan penyakit jantung juga stroke yang sangat berbahaya. Jantung pisang bisa memperlancar sirkulasi darah sebab ia bersifat anti-koagulan yang mencegah terjadinya penggumpalan di dalam darah. Mengingat penyembuhan penyakit jantung juga stroke terbilang mahal, agaknya jauh lebih baik mencegah dengan konsumsi jantung pisang teratur setiap harinya.

Jantung Pisang Yang Enak Dimakan Semua pohon pisang bisa memproduksi jantung pisang. Tetapi tidak semua jantung pisang tersebut nikmat jika diolah menjadi makanan. Misalnya saja jantung pisang dari pohon pisang ambon rasanya agak pahit sebab banyak mengandung tannin. Sebaiknya anda usahakan untuk konsumsi jantung pisang kepok, pisang batu, pisang siam atau pisang kluthuk. Jantung pisang diketahui memiliki rasa yang gurih dan nikmat sebab mengandung senyawa protein yang tinggi sehingga mampu mengalahkan mengalahkan rasa pahit dari  tannin.